Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2023

Business Intelligence Analysis

Gambar
Business Intelligence (BI) telah menjadi bagian dari suatu perusahaan yang banyak digunakan untuk keperluan R&D (Research and Development) ataupun untuk melihat tren yang akan datang, namun untuk hal ini Business Intelligence atau Inteligensi Bisnis dapat juga digunakan oleh UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah) sebagai alat untuk melihat ataupun untuk memprediksi hal-hal yang tidak diinginkan dengan cara mengumpulkan data, mengolah, dan mengorganisir menjadi suatu informasi yang dengan mudah dipakai oleh UMKM sehingga mempermudah dan memperlancar bisnis1. Contoh implementasi Business Intelligence pada UMKM adalah dengan cara mengambil data dari dalam seperti penjualan, pendapatan, dengan mendapatkan data mentah dari penjualan dan pendapatan, untuk mengetahui hasil penjualan dan tren yang terjadi pada kalangan pembeli, dimana penjual dapat mengetahui apa yang lebih disukai oleh para konsumen atau pembeli1. Business Intelligence (BI) adalah seperangkat praktik pengumpulan, penataan, ana

6 Hal menuju perusahaan Modern 5.0

Gambar
  Dalam proses menjadi sebuah perusahaan yang modern para pengusaha harus memperhatikan 6 bidang yaitu : 1. Kelembagaan 2. Bisnis 3. Pemasaran 4. Keungan 5. Digitalisasi 6. Fisik Aspek Kelembagaan  Meliputi badan hukum perusahaan, Ahu, NIB, NPWP, Rekening Perusahaan, Struktur Organisasi Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga Tata tertib perusahaan Job desk karyawan SOM SOP Budya Perusahaan Logo dan Filosofi Bending dll Aspek Bisnis Meliputi Bisnis Plan Bisnis Model Canvas Analisa SWOT Managemen Statetic Rantai Pasok Model Distribusi  Sales Canvas Revenuew Stream dll Aspek Pemasaran Model Pemsasarn dan Jalur Distribusi Chaneling Customer Relationship Management Custoer Servise dll Aspek Keuangan System Informasi Akuntansi Rasio Permodalan Coa RAB Cash Flow Dll Aspek Digitalisasi Funneling Sofware POS Aplikasi CS Server Cloud Insterner Provider Security Data CCTV Alram Geo Taging dll Aspek Fisik Desain Gedung  Ruang taman hijau Shop Sign Pole Sign Listrik Go Green Konsep Industralis dl

Konsultan bisnis mini market

Beberapa bulan ini kita di hebohkan dengan viralnya sebuah warung   madura yang berjualan bensin di dekat POM Bensin. Kok bisa laku bisnis nya ? tanya salah seorang netizen. Dan terbukti ternyata tetap laku. Bahkan Hanya warung madura saja yang sanggup melawan Indomaret dan Alfamart. Bagaiman dengan mini market independent milik pribumi ? apakah bisa bersaing menghadapi raksasa ritel tersebut. Tentu saja bisa dengan bantuan konsultan terpercaya yang memiliki pengalaman dalam konsultasi mini market independent. Mini market independent dengan nama sendiri dan managemen sendiri mampu untuk bersaing dengan baik berkat bantuan konsultan mini market yang berpengalaman dan terpercaya . Cakrawala Enterprise Solusindo salah satu perusahaanjasa konsultan management ritel yang berpengalaman dalam mendampingi dan konsultasi mini maket .   Konsultan mini market ini sudah mendampingi para pengusaha ritel di berbagai propinsi sejak tahun 2001.